Selasa, 14 Maret 2017

"Do your small things."

Jam tidur saya adalah jam 8 malam. Biasanya pada jam segitu, netizen sedang on, tapi saya sudah pulas duluan dengan henpon di charge selama 3jam. Selama 3jam saya tidur, saya akan bangun untuk ngecek henpon dan cabut kabel dr soket. Kemudian ,Tidur lagi hehe. Saya tetap bangun seperti viasa di minggu kerja pada pukul 4 pagi. Apa yang saya lakukan pada jam segitu?. Saya memasak, memasak disaat orang2 sedang berdoa bahkan masih ngorok pulas. Tacu (sebutan untuk wajan berpantat hitam) benda terfavorit sepanjang abad. Diluar dari yang anda lihat, saya sebenernya bukan orang yang seneng bangun pagi, toh sekolah di mulai pukul 7.30. Tapi saya sadar, hidup sehat dimulai dari dapur mu sendiri atau dapur kos-kosan mu (bagi yang merantau). Ditulis tepat dbawah genteng kosan tembus pandang , 11/03/17..(Nb: Saya juga bangga dengan ibu-ibu yang senang bangun pagi buta dengan daster dan memasak dipagi hari. Semangat ibu-ibuu!!).So, hal kecil apa yang sudah kamu lakukan hari ini??

Tidak ada komentar:

Posting Komentar